Ketika anak mengadukan keluhan, tugas orang tua berikan semangat kepada anak bahwa ketidaknyamanan adalah resiko dalam perjuangan. Orangtua tidak perlu mengiyakan keluhan, apalagi ikut mengeluh dan mengadukan keluhan yang berlebihan.
Biarkan!!!
Biarkan ia bersama tantangan-tantangan hidupnya, biarkan ia belajar menghadapi realita, aagar ia memahami dan menyadari bahwa hidup tidak selalu berjalan sesuai keinginan, agar ia juga memahami dan menyadari serta mengetahui bahwa untuk mencapai kebahagian perlu perjuangan yang sangat serius.
SANTRI KUAT SANTRI HEBAT !!!